Program pemutihan ini, kata dia, merupakan bentuk intervensi pemerintah provinsi untuk membantu masyarakat sekaligus meningkatkan kepatuhan dan pendapatan daerah.
“Apakah ini akan menjadi program permanen atau tidak, itu tergantung kebijakan pimpinan. Tapi yang jelas, dampaknya signifikan bagi pendapatan, terutama di Metro. Kalau biasanya hanya 40 wajib pajak per hari, sekarang bisa sampai 100 wajib pajak,” ujarnya.
Ia pun berharap warga Metro tidak melewatkan kesempatan ini.
“Program ini banyak keuntungannya, mulai dari bebas tunggakan, bebas balik nama, hingga bebas pajak progresif. Saya harap masyarakat tetap aktif membayar pajak demi pembangunan daerah kita,” pungkas Solehah.
Kategori :
Terkait
Rabu 09-07-2025,20:10 WIB
Jelang Penutupan, Program Pemutihan di Metro Catat Serapan Pajak Signifikan
Rabu 28-05-2025,14:43 WIB
Edukasi Pajak Tanpa Denda Digelar di Kampus II UIN Jurai Siwo Lampung
Kamis 22-05-2025,19:12 WIB
Metro Temukan Banyak Kendaraan ‘Blong’, Kesadaran Pajak Masih PR!
Jumat 09-05-2025,23:17 WIB
Pemkot Metro Berikan Keringanan Pajak, Bebaskan Denda PBB-P2 untuk Wajib Pajak Tahun 2002-2024
Jumat 09-05-2025,16:51 WIB
Jumat Berkah Samsat Kota Metro: Membangun Silaturahmi Melalui Pelayanan Publik
Terpopuler
Jumat 16-01-2026,13:47 WIB
Kapolres AKBP Firdaus Pimpin Sertijab Polres Mesuji, Pejabat Baru Siap Emban Tugas
Jumat 16-01-2026,13:46 WIB
Kampung Setia Bhakti Sabet Juara 2 Pemerintahan Desa Desa Award Tingkat Nasional Regional 1
Jumat 16-01-2026,13:44 WIB
FWTB Kritisi Penanganan Kasus Korupsi di Tulangbawang , Kejagung Diminta Tindak
Jumat 16-01-2026,13:40 WIB
Pemkab Lampung Tengah Gelar Rakor Sinkronisasi Insentif Kader Posyandu
Jumat 16-01-2026,13:42 WIB
Simposium SMSI Soroti Pilkada Lewat DPRD sebagai Alternatif Demokrasi Pancasila
Terkini
Jumat 16-01-2026,13:47 WIB
Kapolres AKBP Firdaus Pimpin Sertijab Polres Mesuji, Pejabat Baru Siap Emban Tugas
Jumat 16-01-2026,13:46 WIB
Kampung Setia Bhakti Sabet Juara 2 Pemerintahan Desa Desa Award Tingkat Nasional Regional 1
Jumat 16-01-2026,13:44 WIB
FWTB Kritisi Penanganan Kasus Korupsi di Tulangbawang , Kejagung Diminta Tindak
Jumat 16-01-2026,13:42 WIB
Simposium SMSI Soroti Pilkada Lewat DPRD sebagai Alternatif Demokrasi Pancasila
Jumat 16-01-2026,13:40 WIB